di balik senyum ku
ku simpan derita batinku
ku bermimpi
ku melihat diriku di mimpi
menjadi kekasih kamu
saat ayam berkokok tanda pagi
ternyata semua cuma sebatas mimpi
apa aku ada di mimpinya ?
aku tau ini sebatas mimpi
karena kau telah memiliki yang lain
bersembunyi di balik hutan bambu
bahwa aku sedang bersedih
bahwa aku kecewa
aku tlah memiliki rasa itu
ku berdiam hati
ku berdiam sejenak
ku memikirkan mu
sedang apa kamu
dan apa kamu baik-baik saja
dan ku menangis terus menangis
ku peluk bayanganmu
ku ingin buktikan
ku mencintaimu
ku menyayangimu
temani hidupku
walau sesaat ku rela lepaskan dirimu
asal kau berbahagia dengannya
sampai ku mati
ku tetap mencintaimu
walau ku memiliki orang lain yang sedang bersamaku
aku akan tetap menyimpan rasa itu
agar kau tak terusik dengannya
karena itu cuma sebatas mimpi
mimpi yang tak akan pernah terwujud
karena terlalu berharap kau dapat mencintaiku
dan aku menangis
aku kan buang mimpi itu agar dirimu tak terusik lagi "for someone in my heart" *sensor*
Jumat, 08 Juli 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)

0 komentar:
Posting Komentar